Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Cek Nomor Pelanggan K-Vision Terbaru Menggunakan Aplikasi Telegram

Cara Cek Nomor Pelanggan K-Vision Terbaru Menggunakan Aplikasi Telegram

Cara Cek Nomor Pelanggan K-Vision Terbaru Menggunakan Aplikasi Telegram -
Berikut ini adalah cara cek nomor pelanggan K-Vision terbaru menggunakan Aplikasi Telegram untuk di tahun 2022.

Pastikan yang pertama kamu sudah menginstal Aplikasi Telegram melalui PlayStore atau App Store di perangkat kamu.

Bagi yang sudah menggunakan Telegram silahkan pergi ke menu pencarian kemudian ketikkan @KvisionBot.

Lalu setelah masuk ketikkan lagi MENU, untuk melihat seluruh format perintah yang KvisionBot tampilkan.

Untuk format perintah langsung Cara Cek Nomor Pelanggan, sebagai berikut : 

  • Cek Nomor Pelanggan : CEK (Spasi) Serial Nomor

Adapun format perintah lainnya, seperti : 
  • Cek Saldo : SALDO (Spasi) Nomor Pelanggan
  • Cek Info Paket : INFO (Spasi) Paket
  • TopUp Voucher Fisik : TOPUP (Spasi) Nomor Pelanggan (Spasi) PIN VOUCHER atau TOPUP (Spasi) Serial Nomor (Spasi) PIN VOUCHER
  • Aktivasi Paket K-Vision : PILIH (Spasi) Nomor Pelanggan (Spasi) Kode Paket atau PILIH (Spasi) Serial Nomor (Spasi) Kode Paket
  • Cek Masa Aktif Paket : CEKPAKET (Spasi) Serial Nomor atau CEKPAKET (Spasi) Nomor Pelanggan
  • Registrasi Perangkat Baru K-vision : REG (Spasi) Nama Pelanggan # Nomor Handphone Pengguna # Serial Nomor # CasNo # Kode Sales
  • Cek Kode Sales Perangkat : KODESALES atau KODE (Spasi) SALES

Adapun, cara Registrasi bagi pengguna Perangkat Baru VisionKU : 

  • Perangkat Baru VisionKU : VISIONKU (Spasi) Nama Pelanggan # Nomor Handphone Pelanggan # Serial Nomor # CasNo # Kode Sales
  • Aktivasi VisionKU ( Setelah Registrasi Berhasil ) : ACT (Spasi) Kode OTP
  • Cek Info Umum : INFO


sumber : kvision